Foto Feature: Disinfektan Rumah Ibadah Dan Tempat Umum

Sterilisasi kawasan umum oleh satuan Paldam TNI Iskandar Muda. Foto: Hotli Simanjuntak/readers.ID
Penulis:

Anggota TNI dari Satuan Paldam Iskandar Muda melakukan penyemprotan disinfektan di lingkungan rumah ibadah dan tempat umum lainya di Banda Aceh, Indonesia, 05 Mei 2021. Penyemprotan disinfektan dibeberapa lokasi, seperti rumah ibadah merupakan upaya untuk menekan penyebaran virus COVID-19 menjelang datangnya Idul Fitri.

Foto: Hotli Simanjuntak/readers.ID

Penyemprotan rumah ibadah dengan cairan disinfektan. Foto: Hotli Simanjuntak/readers.ID

Lingkungan rumah ibadah di sekitar kawasan perumahan militer menjalani proses disinfektan.Foto: Hotli Simanjuntak/readers.ID

Tempat umum seperti ruangan hotel juga menjadi sasaran sterilisasi. Foto: Hotli Simanjuntak/readers.ID

Tempat umum seperti ruangan hotel juga menjadi sasaran sterilisasi. Foto: Hotli Simanjuntak/readers.ID